Himpunan Mahasiswa Jurusan Kebidanan

BEM


HIMIKA


HIMAGI


HIMAFA


HIMABI


HIMARS


HIMAPAI


HIMAPGMI


HIMAPGSD


HIMATIKA


HIMAESY


HIMAPSY


HIMA MANAJEMEN


HIMA AKUNTANSI


HIMATIK


HIMSI

HIMABI mewadahi mahasiswa kebidanan, keberadaannya di bawah BEM. Pengurus organisasi dipilih dari dan oleh mahasiswa DIII kebidanan untuk masa jabatan satu tahun. Secara umum HIMABI bertujuan meningkatkan sumber daya, kesejahteraan dan partisipasi mahasiswa kebidanan dalam pembangunan agama, bangsa dan negara menuju kehidupan masyarakat yang intelektual, adil dan makmur dan secara khusus bertujuan membentuk mahasiswa kebidanan menjadi bidan profesional melalui pembinaan dalam organisasi kemahasiswaan Universitas Alma Ata. Melalui kegiatannya, HIMABI ikut terlibat dalam pengembangan Program Studi D III Kebidanan baik dalam bentuk pengabdian masyarakat, pengenalan prodi kepada calon mahasiswa baru dan mahasiswa baru, penyelenggaraan seminar dan pengembangan diri (soft skill) mahasiswa.

 

HIMABI Universitas Alma Ata terbentuk sejak tahun 2010. Bentuk-bentuk kegiatan HIMABI yang telah dilaksanakan adalah penyelenggaraan kegiatan : seminar; pengabdian masyarakat, pengenalan prodi pada mahasiswa baru dan calon mahasiswa baru serta pengembangan diri mahasiswa (contoh : kegiatan outbound dan inspiring other pada PERMATA)

himabi-penyuluhan bahaya narkoba

Penyuluhan Bahaya Narkotika

himabi

Kegiatan Himabi

himabi-outbound

Outbound

himabi-outbound2

Outbound Himabi 2017

1
Silahkan berkirim pesan kepada kami

Saluran ini khusus untuk informasi PMB, Untuk informasi selain PMB silahkan menghubungi Customer Service kami di nomer telepon.
0274-434-22-88
atau silahkan mengakses laman
https://almaata.ac.id/customer-service/
Terimakasih.