Sebanyak 44 Lulusan telah resmi disumpah sebagai ners pada hari Selasa, 18 Agustus 2015 yang dipimpin oleh Ketua STIKES Alma Ata, Prof. dr. Hamam Hadi, MS., Sc.D. Seluruh ners tersebut merupakan lulusan angkatan ke V Program Studi Ners STIKES Alma Ata Yogyakarta. Dengan pengangkatan sumpah Ners ini diharapkan dapat meningkatkan profesionalisme dan tanggung jawab mereka sebagai seorang ners yang dapat melaksanakan tugasnya sesuai dengan kode etik profesi, berpegang teguh pada nilai-nilai ajaran agama islam serta mengabdi pada kepentingan umat .

Dalam kesempatan ini, Prof. dr. Hamam Hadi, MS., Sc.D menyampaikan pesan agar para lulusan dapat menjadi seorang ners yang bekerja dengan ikhlas dan dapat membangun daerah masing-masing.>

1
Hubungi Kami
Scan the code
Silakan kirim pesan kepada kami melalui saluran ini.

Saluran ini dikhususkan untuk informasi terkait Penerimaan Mahasiswa Baru (PMB).
Untuk pertanyaan di luar PMB, silakan hubungi Customer Service kami melalui telepon di nomor:

📞 0274-434-22-88

Terima kasih atas perhatian Anda.